Manajemen adalah seni menyelesaikan pekerjaan melalui orang lain. Definisi Mary Parker Follet ini berarti bahwa seorang manajer bertugas mengatur dan mengarahkan orang lain untuk mencapai tujuan organisasi. Ricky W. Griffin mendefinisikan manajemen sebagai sebuah proses perencanaan, pengorganisasian, pengkoordinasian, dan pengontrolan sumber daya untuk mencapai sasaran secara efektif dan efesien. Efektif berarti bahwa tujuan dapat dicapai sesuai dengan perencanaan, sementara efisien berarti bahwa tugas yang ada dilaksanakan secara benar, terorganisir, dan sesuai dengan jadwal.Manajemen belum memiliki definisi yang mapan dan diterima secara universal. (wikipedia)
- Usaha untuk mencari keuntungan
- Penyediaan Barang dan Jasa
- Memuaskan kebutuhan konsumen
- Nonprofit Organizations
Funsi dasar bisnis:
Dan Steinhoff
- Mencari bahan mentah
- Merubah bahan mentah menjadi produk
- Menyalurkan barang ke tangan Konsumen
Sumber daya dan Lingkungan
sumber daya:
- manusia
- Material
- mesin
- uang
- informasi
lingkungan:
- Pemasok
- Pelanggan
- Organisasi pekerja
- Masyarakat keuangan
- Pemegang Saham
- pesaing
- pemerintah
Leave a Reply